Innovation for Efficiency and Sustainability

Departemen
Hasil Hutan

 

Tentang Kami

Departemen Hasil Hutan (DHH), Fakultas Kehutanan dan Lingkungan, Institut Pertanian Bogor merupakan pelopor pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Hasil Hutan di Indonesia. DHH telah terakreditasi sebagai Program Studi Unggul (nilai A) oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).

Pada tahun 2015, DHH juga telah terakreditasi internasional oleh Society of Wood Science and Technology (SWST). Bidang keilmuan dasar yang diterapkan meliputi Biologi, Fisika, Kimia, Keteknikan, Ekonomi dan Manajemen.

Departemen Hasil Hutan terdiri atas Program Studi S1 (Teknologi Hasil Hutan), Program Studi S2 (Ilmu dan Teknologi Hasil Hutan), dan Program Studi S3 (Ilmu dan Teknologi Hasil Hutan)

Info Terkini

 

Tetap terhubung dengan aktivitas kami

DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Atas Pelantikan Dr. nat. techn. Lukmanul Hakim Zaini, S.Hut., M.Sc

DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Atas Pelantikan Dr. nat. techn. Lukmanul Hakim Zaini, S.Hut., M.Sc

/ Berita, Karir
Selamat atas pelantikan Dr. nat. techn. Lukmanul Hakim Zaini, S.Hut., M.Sc sebagai Asisten Direktur Strategi Pengembangan Riset  di Direktorat Riset dan Inovasi (DRI) IPB University. https://dthh.ipb.ac.id/staf/tenaga-pendidik/lukmanul-hakim-zaini-s-hut-m-sc/
DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Atas Pelantikan Dr. Irsan Alipraja, S.Hut., M.Si., M.Sc

DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Atas Pelantikan Dr. Irsan Alipraja, S.Hut., M.Si., M.Sc

/ Berita, Karir
Selamat atas pelantikan Dr. Irsan Alipraja, S.Hut., M.Si., M.Sc sebagai Sekretaris Departemen Hasil Hutan, Fakultas Kehutanan dan Lingkungan, IPB University. https://dthh.ipb.ac.id/staf/tenaga-pendidik/irsan-alipraja-s-hut-m-si-m-sc/
DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Dr. Nat. Techn. Lukmanul Hakim Zaini Telah Resmi Menyelesaikan Studi Doktoral di BOKU University, Austria

DHH Menyampaikan Ucapan Selamat Dr. Nat. Techn. Lukmanul Hakim Zaini Telah Resmi Menyelesaikan Studi Doktoral di BOKU University, Austria

/ Berita, Karir
Doktor Nat. Techn. Lukmanul Hakim Zaini, yang berasal dari Jakarta dan tumbuh besar di Ciledug, Tangerang, telah resmi menyelesaikan studi doktoral di BOKU University, Austria. Dengan gelar Doktor yang diperolehnya melalui skema
DHH menerima Kunjungan Civitas Akademika dari Kangwon National University (KNU), Korea Selatan

DHH menerima Kunjungan Civitas Akademika dari Kangwon National University (KNU), Korea Selatan

/ Akademik, Berita
Bogor, 24 Januari 2025 – Departemen Hasil Hutan, Fakultas Kehutanan dan Lingkungan, Institut Pertanian Bogor (IPB) menerima kunjungan civitas akademika dari Kangwon National University (KNU), Korea Selatan, dalam rangka mempererat
Loading...

Galeri

Tagline DHH

Tagline DHH

IPB

IPB

DHH IPB

DHH IPB

Video Profil

Apa Kata Alumni

 

Ulasan

Kerjasama